SDIT Al-Ihsan didirikan pada tahun 2000 oleh Yayasan Pendidikan Al-Ihsan Kebagusan dengan tujuan menghasilkan generasi penghafal quran yang memiliki pemahaman agama yang benar. Berkompetensi di bidang sains dan teknologi serta memiliki jiwa kepemimpinan (leadership)